Tehdia Leci
TEHDIA kini hadir dengan varian rasa baru, TEHDIA LECI. Dengan perpaduan daun teh hitam, stevia, dan aroma leci yang khas menjadikan TEHDIA sebagai satu-satunya teh celup langsung manis bebas gula dengan rasa manis dan aroma leci yang khas.
Miliki Tehdia Leci sekarang juga melalui marketplace official store Shopee, Tokopedia, Bukalapak, Lazada, Blibli dan JDID.
Manfaat Stevia Dalam Tehdia Leci
Stevia umumnya biasa dikenal sebagai sweetleaf, daun manis, atau Sugar Leaf. Stevia memiliki banyak keuntungan bagi kesehatan yang telah dibuktikan dengan penelitian.
Menurunkan Gula Darah
Stevia rebaudiana bertoni dapat menurunkan kadar gula darah dengan meningkatkan sekresi insulin dan menurunkan sekresi glucagon pada sel α-pankreas.
Antihipertensi
Kandungan steviosid memiliki efek antihipertensi dengan cara menekan tekanan darah sistolik dan diastolic.
Menstimulasi Sekresi Insulin
Kandungan steviosid dalam stevia memiliki stimulasi sekresi insulin dan meningkatkan sensitivitas insulin dengan bertindak langsung pada sel beta pancreas.
Antiinflamasi
Selain steviolbiosida, rebaudiosida, dan dulcosida, kandungan steviosida dalam daun stevia memiliki efek antiinflamasi.